Teknologi Informasi | Bahasa Program | Tips dan Trik

10 December 2009

Event Handler onMouseOver & onMouseOut

Apakah Anda tahu apa itu Event Handler onMouseOver & onMouseOut? Guna dari event ini adalah untuk mengatur apa yang akan terjadi saat mouse digerakkan pada suatu objek misalnya: gambar. Untuk membuat gambar yang bisa berubah saat didekati mouse caranya sangat mudah.

Langkah-langkahnya sebagai berikut:

1. Login account blogger.

2. Pilih Layout kemudian klik pada tab Page Elements.

3. Setelah itu Klik Add a Gadget  dan pilih Html/javascript.

4. Tulis script sederhana  di bawah ini.


 <a href="http://juliocaesarz.blogspot.com/" onmouseover="document.gambarku.src=
'http://juliocaesarz.blogspot.com/gambar1.gif'" 
onmouseout="document.gambarku.src=
'http://juliocaesarz.blogspot.com/gambar2.gif'" >
<img border="0" src="http://juliocaesarz.blogspot.com/gambar2.gif" name="gambarku"/></a>

Tampilannya:



Keterangan:


  • Ganti href dengan alamat blog anda.
  • Ganti tulisan berwarna merah pada gambar, dengan alamat url gambar yang diinginkan.
  • Pada gambar1.gif dan gambar2.gif gunakan gambar yang berbeda.

0 komentar:

Post a Comment

free counters

 
Home | About | Sitemap | Privacy Policy | Contact Us | DMCA